Dalam Post Kiddles kali ini, tim Kiddles ingin mengajak teman-teman untuk belajar bagaimana cara menyebutkan Anggota Tubuh dalam Bahasa Mandarin.
Anggota Tubuh dalam Bahasa Mandarin
Daftar Isi
Bagian Tubuh
Tubuh : 身体 (shēn tǐ)
Kulit : 皮肤 (pí fū)
Otot : 肌肉 (jī ròu)
Tulang : 骨头 (gǔtou)
Sendi : 关节 (guān jié)
Pembuluh darah : 脉络 (mài luò)
Rambut tubuh : 毛 (máo)
Kepala dan Wajah
Kepala : 头 (tóu)
Wajah : 脸 (liǎn)
Dahi : 额头 (é’tóu)
Pipi : 脸颊 (liǎn jiá)
Dagu : 下巴 (xià ba)
Mata : 眼睛 (yǎn jīng)
Alis : 眉毛 (méi máo)
Kelopak Mata : 眼皮 (yǎn pí)
Bulu Mata : 睫毛 (jié máo)
Hidung : 鼻子 (bí zi)
Lubang Hidung : 鼻孔 (bí kǒng)
Telinga : 耳朵 (ěr duǒ)
Mulut : 嘴 (zuǐ)
Bibir : 唇 (chún)
Gigi : 牙齿 (yá chǐ)
Lidah : 舌 (shé)
Tubuh Bagian Atas
Dada : 胸 (xiōng)
Leher : 脖子 (bó zi)
Perut : 肚子 (dù zi)
Punggung : 背 (bèi)
Bahu : 肩膀 (jiān bǎng)
Ketiak : 腋窝 (yè wō)
Lengan : 胳膊 (gē bo)
Siku : 胳膊肘 (gē bo zhǒu)
Tangan : 手 (shǒu)
Pergelangan Tangan : 手腕 (shǒu wàn)
Pinggang : 腰 (yāo)
Pusar : 肚脐 (dù qí)
Tangan
Jari : 手指 (shǒu zhǐ)
Buku : 指关节 (zhǐ guān jié)
Kuku Jari : 指甲 (zhǐ jiǎ)
Ibu Jari : 拇指 / 大拇指 (mŭzhĭ / dà mǔzhǐ)
Jari Telunjuk : 食指 (shí zhĭ)
Jari Tengah : 中指 (zhōng zhĭ)
Jari Manis : 无名指 (wú míng zhĭ)
Jari Kelingking : 小指 / 小拇指 (xiăo zhĭ / xiăo mŭ zhĭ)
Telapak : 手掌 (shǒu zhǎng)
Organ Dalam
Otak : 脑 (nǎo)
Jantung : 心脏 (xīn zàng)
Hati : 肝 (gān)
Paru – paru : 肺 (fèi)
Perut : 胃 (wèi)
Usus Besar : 大肠 (dà cháng)
Usus Kecil : 小肠 (xiǎo cháng)
Kantong Empedu : 胆囊 (dǎn náng)
Kandung Kemih : 膀胱 (páng guāng)
Uretra : 尿道 (niào dào)
Limpa : 脾 (pí)
Organ Reproduksi : 生殖器 (shēng zhí qì)
Tubuh Bagian Bawah
Bokong : 臀部 / 屁股 ( tún bù / pì gu )
Panggul : 腰胯 (yāo kuà)
Kaki (Leg) : 腿 (tuǐ)
Paha : 大腿 (dà tuǐ)
Kaki Bagian Bawah : 小腿 (xiǎo tuǐ)
Betis : 腿肚子 (tuǐ dù zi)
Tulang Kering : 胫 (jìng)
Lutut : 膝盖 (xī gài)
Kaki (Foot) :脚 (jiǎo)
Telapak Kaki : 脚底 (jiǎo dǐ)
Tumit : 脚跟 (jiǎo gēn)
Pergelangan Kaki : 脚脖子 (jiǎo bó zi)
Jari Kaki : 脚趾 (jiǎo zhǐ)
Kuku Kaki : 脚趾甲 (jiǎo zhǐ jiǎ)
Setelah kita mempelajari bagaimana cara mengucapkan Anggota Tubuh dalam Bahasa Mandarin, yuk kita simak sama-sama bagaimana cara mengucapkan Rasa dalam Bahasa Mandarin!
Teman-teman juga dapat melihat instagram kami di kiddlesbogor !
Ingin belajar dan mengetahui lebih banyak lagi selain belajar Anggota Tubuh dalam Bahasa Mandarin? Ayo segera daftarkan diri kamu serta dapatkan free trial classnya dan bergabunglah bersama kami di Kiddles.id !!